03
Jun

Daya Tahan Pipa PVC Rucika di Iklim Ekstrim

Daya Tahan Pipa PVC Rucika di Iklim Ekstrim – Pipa Rucika adalah salah satu merek pipa air berkualitas yang sangat populer di pasaran. Produk-produk dari Rucika menawarkan berbagai macam pipa yang dirancang untuk berbagai keperluan instalasi. Artikel ini akan membahas berbagai jenis pipa Rucika, keunggulan yang dimilikinya, serta aplikasi dan cara pemilihannya.

Daya Tahan Pipa PVC Rucika di Iklim Ekstrim – Dalam menentukan pipa untuk mengalirkan air di rumah, Sahabat Rucika tidak bisa asal pilih. Untuk mengalirkan air bersih, Sahabat Rucika perlu pipa yang tahan tekanan, korosi, dan peleburan zat-zat kimia yang berpotensi terbawa air.

Sebagai merek berkualitas yang sudah berkarya sejak tahun 1973,  Rucika menghadirkan berbagai jenis sistem perpipaan. Dalam produksinya, pipa Rucika Standard diproduksi sesuai standar Rucika dengan sertifikasi sistem manajemen mutu ISO 9001 2000.

Kelebihan Pipa Brand Rucika

  1. Material uPVC Berkualitas
    Bahan pipa uPVC memiliki berbagai kelebihan daripada material polimer lain. Beberapa keunggulan dari penggunaan bahan uPVC yaitu:
    – Menggunakan bahan tanpa timbal,
    – Memiliki tingkat ketahanan tinggi terhadap korosi,
    – Kuat
    – Daya tahan tinggi
  2. Memiliki Dua Tipe Unggulan dengan Kemampuan Tahan Tekanan Tinggi
    Rucika membagi produk pipanya menjadi dua kelas yaitu, D dan AW.
    Pipa Rucika Standard Kelas AW
    Pipa Rucika Standard Kelas AW adalah salah satu produk unggulan dalam industri pipa air. Pipa ini diproduksi menggunakan teknologi terkini dan bahan berkualitas tinggi untuk memastikan kelancaran aliran air dan daya tahan yang luar biasa.
    Ketahanan pipa tipe AW sangat tinggi bisa mencapai 10 kg/cm². Ada 14 varian ukuran diameter pipa tipe AW mulai dari ½” sampai 12″.
    Pipa Rucika Standard Kelas D
    Pipa Rucika Standard Kelas D untuk aplikasi saluran air buangan rumah tangga, seperti pembuangan air limbah dari kamar mandi atau dapur. Pada pipa Kelas D memiliki 11 varian ukuran diameter mulai dari ¼” sampai 12″.